Menakar Eksistensi Urf dalam Fatwa

MA’HADALYALTARMASI, PACITAN-Urf adalah kebiasaan yang dijalankan oleh masyarakat, baik dalam perkataan maupun perbuatan. Mempertimbangkan ‘urf dalam hukum syar’i bertujuan untuk mempermudah masyarakat dalam bermu’amalah. Imam Al-‘Alai dalam kitabnya “Al-Majmu’ Al-Madzhab fi Qawa’id Al-Madzhab” menyebutkan sejumlah dalil mengenai pertimbangan ‘urf dalam hukum syar’i dan berkata: “فهذه […]

Tips Menjadi Ahli Fiqh yang Berkompeten

MA’HADALYALTARMASI, PACITAN-Fiqh, sebagai disiplin ilmu yang mempelajari hukum-hukum Islam, memerlukan pemahaman yang mendalam dan praktik yang terus menerus untuk mencapai keahlian yang diinginkan. Ini telah ditekankan oleh para ulama klasik, seperti Imam Ibn al-Salah (wafat 643 H) dan Imam al-Ghazali (wafat 505 H), yang memberikan […]

Beasiswa Pemprov Jatim Bak Dewa Penyelamat Bagi Mahasantri Ma’had Aly Al-Tarmasi Pacitan

MA’HADALYALTARMASI, PACITAN– Beasiswa Pemerintah Provinsi Jawa Timur (Pemprov Jatim) melalui Lembaga Pengembangan Pesantren dan Diniyah (LPPD) bagaikan terobosan emas bagi para santri Ma’had Aly Al-Tarmasi Pacitan. Tak hanya membantu mereka melanjutkan pendidikan ke jenjang S1 dan S2 di berbagai Perguruan Tinggi Keislaman Negeri (PTKIN) dan […]

Ma’had Aly Al-Tarmasi Pacitan Gelar Seminar Pentingnya Self Awareness Terhadap Darah Wanita

MA’HADALYALTARMASI, PACITAN– Ma’had Aly Al-Tarmasi di Pacitan mengadakan dengan tema “Pentingnya Self Awareness Terhadap Darah Wanita” yang dihadiri oleh seluruh mahasantri putri. Acara ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran diri para mahasantri terkait kondisi biologis perempuan yang memiliki pengaruh signifikan terhadap keabsahan ibadah. Seminar yang digelar […]

Waspada, Judi Online Jadi Petaka dalam kehidupan

MA’HAD ALY AL-TARMASI, PACITAN– Belakangan ini, masyarakat Indonesia digemparkan dengan kembali maraknya judi online, padahal kita tahu judi hukumnya haram dalam agama islam. Tak sedikit masyarakat Indonesia yang melakukan judi online baik dari kalangan pejabat, publik figur, masyarakat bahkan anak – anak. Dilansir dari sindonews.com, […]

Kapan Hari Kiamat Akan Tiba?

MA’HAD ALYAL-TARMASI, PACITAN – Hari kiamat adalah sebuah kepastian yang akan terjadi, meski waktunya tak ada yang mengetahui. Dalam Islam, keyakinan terhadap hari kiamat merupakan salah satu dari enam rukun iman. Hal ini ditegaskan oleh Syaikh Thahir bin Shalih dalam kitabnya Jawahir Kalamiyah: اركان العقيدة […]