Perpustakaan Ma’had Aly Al Tarmasi Terima Studi Banding Ma’had Aly Darusy Syahadah Boyolali

PACITAN–Ma’had Aly Al Tarmasi Pacitan menerima kunjungan studi banding dari Ma’had Aly Darusy Syahadah Simo Boyolali, Kamis (31/10/2025). Sebanyak 12 delegasi dan satu musyrif datang untuk memperkuat kerja sama dalam pengelolaan literasi dan perpustakaan. Rombongan disambut pengurus perpustakaan sekaligus muhadir Ma’had Aly Al Tarmasi, Alis […]

Pembentukan Ditjen Pesantren Jadi Kado Hari Santri 2025

MAHADALY-ATTARMASI.AC.ID, JAKARTA-Janji Presiden Prabowo Subianto kepada kalangan pesantren akhirnya ditepati. Sehari menjelang peringatan Hari Santri Nasional 2025, Presiden menandatangani Surat Nomor B-617/M/D-1/HK.03.00/10/2025 tentang Persetujuan Izin Prakarsa Penyusunan Rancangan Peraturan Presiden terkait pembentukan Direktorat Jenderal Pesantren di Kementerian Agama. Keputusan ini menjadi babak baru penguatan kelembagaan […]

LPPD Jatim Selenggarakan Ujian Kitab Kuning di Ma’had Aly Al-Tarmasi Pacitan

MA’HADALYAL-TARMASI, PACITAN – Komitmen mencetak generasi emas dari pesantren terus dikuatkan Pemerintah Provinsi Jawa Timur. Salah satu buktinya, Lembaga Pengembangan Pesantren dan Diniyah (LPPD) Jatim kembali menggelar Ujian Membaca Kitab Kuning Program Beasiswa Marhalah Ula (M1) di Ma’had Aly Al-Tarmasi Pacitan. Kegiatan yang berlangsung sejak 20 Juni […]

Meriahkan Malam Takbir, Santri dan Warga Tremas Pacitan Kompak Ikut Pawai Iduladha

MA’HADALYALTARMASI, PACITAN – Malam takbir Iduladha 1446 Hijriah di Desa Tremas, Kecamatan Arjosari, Pacitan, berlangsung semarak. Ribuan santri Pondok Tremas berpadu harmoni dengan warga desa dalam takbir keliling bertema “Merajut Keberagaman, Membangun Kebersamaan”, Kamis (5/6/2025) malam. Tradisi tahunan yang dilestarikan secara turun-temurun ini kembali menjadi […]

Kolaborasi Kebidanan dan Fiqih Wanita, Ibu-Ibu Posyandu di Pacitan Dapat Wawasan Baru

MA’HADALYALTARMASI, PACITAN – Kelompok Kuliah Kerja Mahasantri (KKM) 02 Ma’had Aly Al-Tarmasi mengadakan diskusi Masail Nisa bersama ibu-ibu Posyandu di Ponkesdes Dusun Jajar, Desa Sempu, Kecamatan Nawangan, Kabupaten Pacitan, Senin (3/3/2025). Kegiatan ini bertujuan membekali mereka dengan pemahaman yang benar tentang hukum keperempuanan yang sering […]