MA’HADALYAL-TARMASI, PACITAN-Jurnal Al Tarmasi resmi diluncurkan, Jumat {11/8/2023) malam. Peresmian dilakukan oleh Naib Mudir Bidang Akademik KH Abdillah Nawawi Lc secara simbolis di hadapan seluruh mahasantri. Menurut KH Abdillah, peluncuran jurnal menjadi tanda kebangkitan kembali literasi tulis-menulis di Perguruan Islam Pondok Tremas Arjosari Pacitan yang […]

“Alhamdulillah, sekarang Ma’had Aly sudah terdaftar dalam SSCASN dan juga terdaftar dalam PPPK yang mana didalamnya, nama sudah terdaftar,” katanya saat sambutan

Melalui artikelnya, ia membahas satu pemikiran tokoh yang hadir dari kalangan pesantren, ulama asal Tremas, salah satu nama desa di Pacitan, Jawa Timur yang keilmuan dan karya-karyanya menjadi rujukan ulama dalam maupun luar negeri.

“Saya atas nama pribadi, pengasuh dan Perguruan Islam Pondok Tremas, Pacitan. Pertama sangat bersyukur kepada Allah Swt yang telah mempertemukan kembali dengan keluarga Keraton Surakarta Hadiningrat ini. Intinya sebagai ajang merajut silaturahmi,” ucapnya

“Untuk mencetak jurnalis muda, ngaji medsos 2 ini akan kami pantau untuk melihat perkembangan skill menulis para Mahasantri,” kata Yusuf Arifai.

semoga kedepan juga menginspirasi para santri untuk lebih memeperluas cara dakwah dengan karya

Eko Wahid menyebutkan, ada tiga program wajib yang harus dilakukan para mahasantri saat pengabdian di masyarakat.

KH Fuad menuturkan, Desa Tremas tak terlepas dari peran Pondok Tremas yang menyatu dengan masyarakat.

“Jadi pada intinya setiap keilmuan Islam dasarnya dari ilmu kalam dan tauhid. Secara argumentasi harus bisa membuktikan eksistensi keberadaan Allah SWT. Tapi kita dituntut menjelaskan secara logika,” terangnya.

Sebagai informasi, Harlah ke-14 Ma’had Aly tahun ini mengusung tema besar “Ma’had Aly Al-Tarmasi Never Dies”. Adapun harapan dari tema ini selaras dengan eksistensi Ma’had Aly Al-Tarmasi yang tidak pernah surut menghadapi tantangan zaman.